Monday, 1 June 2015
Jam Komandan merupakan bentuk komunikasi antara unsur pimpinan dan anggota
Jam Komandan adalah salah satu cara yang dilakukannya untuk berkomunikasi secara langsung kepada seluruh anggota untuk mengetahui sejauh mana keberhasilan kegiatan maupun kondisi langsung para prajuritnya. Pada hari ini dilaksanakan Jam Komandan di Aula Makodim 0427/Way Kanan Jl. Jendral Sudirman Km. 02 Blambangan Umpu Kab. Way Kanan (01/6) yang dipimpin langsung Komandan Kodim 0427/WK yang dihadiri oleh para Danramil Jajaran Kodim 0427/WK, para Perwira Staf, serta seluruh Bintara dan Tamtama Kodim 0427/WK.
Dalam pengarahannya Dandim 0427/WK menyampaikan beberapa penekanan tentang hal yang berkaitan dengan perkembangan situasi global maupun nasional. Dandim juga menghimbau kepada seluruh prajurit Kodim 0427/WK tetap mewaspadai perkembangan ISIS di indonesia karena ideologi yang digunakan ISIS bertolak belakang dengan Ideologi yang dipegang teguh Bangsa Indonesia yaitu Ideologi Pancasila.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Archive
-
▼
2015
(14)
-
▼
June
(7)
- Kodim 0427/Way Kanan melaksanakan Litpers bagi Ang...
- Kodim 0427/Way Kanan menyelenggarakan penyuluhan b...
- Kodim 0427/Way Kanan Mengamankan Seorang TNI Gadungan
- Kodim 0427/WK melaksanakan Pengamanan VVIP
- Dukungan Kodim 0427/WK dalam giat demo pertempuran...
- Jam Komandan merupakan bentuk komunikasi antara un...
- Penutupan Pelaksanaan TMMD Ke 94 Kodim 0427/WK
-
▼
June
(7)
0 komentar:
Post a Comment