KAMI PRAJURIT KODIM 0427/WAY KANAN SELALU BERBUAT YANG TERBAIK, TULUS DAN IKHLAS

Saturday, 25 February 2023

*Bentuk kedekatan dengan masyarakat, Babinsa berkomunikasi sosial dengan warga binaan*

 *Bentuk kedekatan dengan masyarakat, Babinsa berkomunikasi sosial dengan warga binaan*


*Way Kanan* - sabtu, (25/02/2023) Babinsa Koramil 427-04/Bahuga, yaitu Sertu srikusumah melaksanakan Komsos dengan masyarakat binaan Kampung suka agung Kec. Buay bahuga Kab. Way Kanan.



Sebagai seorang Babinsa yang melekat dengan masyarakat binaanya, sertu srikusumah apa bila kewilayah tidak sungkan-sungkan kepada masyarakat untuk tegur,sapa dan singgah apa bila masyarakat ada yang sedang berkomunikasi, dengan tujuan ikut bergabung dengan warga binaanya, terlihat dari kegiatan seperti ini masyarakat dan babinsa berbaur dengan tidak ada batas.


"Disela-sela berkomunikasi, sertu srikusumah selaku babinsa kampung suka agung menyampaikan kepada masyarakat agar selalu saling menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, terutama  kampung suka agung. Pungkasnya


Selaku babinsa yaitu satuan teritorial harus dapat beradaptasi dengan cepat kepada binanya, agar mendapat informasi dan mudah dikenal oleh masyarakat.


Tujuan seperti ini tidak laen hanya untuk menjalin kerjasama yang baek apa bila ada yang perlu dikordinasikan dan dapat bersinergi.

0 komentar:

Post a Comment